Pengumuman Hasil Seleksi PPDB Tahap II

25 June 2023 Administrator 2378
SMK N 2 Tebing Tinggi - Pengumuman Hasil Seleksi PPDB Tahap II

Hasil seleksi PPDB Tahap II (Jalur Prestasi Nilai Rapot) SMK Negeri 2 Tebing Tinggi TP. 2023/2024 akan diumumkan pada tgl 26 Juni 2023 pukul 15.00 wib. Tata cara melihat hasil kelulusannya dapat mengikuti langkah-langkah didalam video. bagi CPD yang lulus, wajib mengikuti daftar ulang. Persyaratan daftar ulang akan diumumkan terpisah (lihat menu berita Persyaratan Daftar Ulang).